Puluhan stasiun TV baik nasional maupun lokal beroperasi di Indonesia menjadikan kebutuhan untuk menjadi bagian dari stasiun TV tersebut pun sangat besar,kami menyelenggarakan program Kursus TV Presenter terbaik di Indonesia,Dengan Training Presenter Berita TV ini membuat Anda menjadi lebih matang dan mengerti banyak hal tentang Presenter Berita TV dimana didukung trainer dari Stasiun TV Nasional terbesar di Indonesia, materi yang komprehensif, dan praktik langsung di Studio TV akan menjadikan Anda siap untuk menjadi seorang news presenter yang handal dan diminati berbagai TV.kami sudah menjalin kerjasama dengan beberapa stasiun TV agar para lulusan berkesempatan mengikuti audisi pada stasiun tersebut.
Peserta akan mempelajari:
Menghadapi ketakutan berbicara di depan umum
Etika jurnalisme
Teknik menulis berita
Teknik wawancara lapangan
Teknik membaca berita
Pemahaman alat kerja (mic, broadcast camera, lighting, etc)
Praktikum wawancara lapangan
Praktikum membaca berita di studio
Praktikum :
- Hard Materi
- Coffee break
- Lunch
- Rekaman Praktikum di studio TV dalam format DVD
- Sertifikat
METODA PELATIHAN
1.Private Coach Training
Secara khusus menangani proses pelatihan individu. Permasalahan akan dengan efektif ditangani oleh trainer (fasilitator) dengan tingkat efektifitas tinggi karena:
Peserta dibatasi hanya 1 (satu) orang dalam proses coaching, interaksi 1:1 antara klien dengan trainer diharapkan akan mengatasi tiap detail masalah substansial yang akan diatasi bersama
Teknis pelatihan sangat fleksibel, baik jangka waktu, tempat, materi, dan trainer yang tepat untuk proses coach akan ditentukan bersama antara klien dengan manajemen
Tingkat akurasi dalam mencapai goal setting pelatihan diatas 95%
Kerahasiaan akan menjadi hal yang sangat dijaga jika klien menghendaki
Investasi pelatihan meliputi: handout materi, lunch/dinner, sertifikat, serta rekaman selama pelatihan dalam format DVD Group Training
Secara umum merupakan jenis pelatihan yang sama dengan Private Coach Training, yang membedakan hanya jumlah peserta yang lebih besar, yakni antara 2 (dua)-6 (enam) peserta
2.Public Training
Jenis pelatihan yang dapat diikuti oleh perseorangan yang tergabung dalam satu kelas, beberapa hal tentang program pelatihan ini adalah:
Kelas dengan jumlah peserta maksimal 15 orang
Waktu pelatihan adalah selama 2 (dua) hari each full day
Proses pelatihan mengutamakan praktik dan untuk beberapa program akan diselenggarakan proses praktikum di studio (TV or Radio)
Beberapa program akan disertai kesempatan untuk audisi dengan pihak yang membutuhkan (TV Station, radio, or EO)
Investasi pelatihan meliputi coffee break, lunch, sertifikat, dan rekaman hasil pelatihan dalam format DVD3.Corporate Training
Merupakan pelatihan yang diselenggarakan khusus untuk perusahaan tertentu. Lebih lanjut mengenai pelatihan ini adalah:
Jumlah peserta maksimal dalam kelas yaitu 20 orang, hal ini untuk menjamin perkembangan tiap-tiap peserta dan alokasi waktu praktik yang tetap besar untuk masing-masingnya
Waktu pelatihan adalah selama 2 (dua) hari each day full, atau 4 (empat) hari half day
Materi akan sangat disesuaikan dengan kebutuhan perusahaan dengan tetap bertumpu pada penilaian khusus kepada masing-masing peserta, artinya komposisi materi akan cukup mempertimbangkan kemampuan peserta yang akan dilatih untuk kemudian disesuaikan dengan goal setting perusahaan
Tempat pelatihan dapat diselenggarakan di tempat yang disetujui kedua belah pihak
Investasi pelatihan meliputi handout materi, coffee break, lunch, sertifikat, dan rekaman pelatihan dalam format DVD Seminar
Adalah program rutin yang diselenggarakan tiap bulan. Program ini merupakan salah satu upaya Training Indonesia (TI) untuk memberikan pembelajaran kepada masyarakat mengenai banyak hal, terutama yang terkait dengan jasa pelatihan yang TI berikan. Beberapa hal tentang program ini adalah:
Diadakan rutin setiap bulan
Jumlah peserta 100-250 orang
Materi akan disesuaikan pada tiap kesempatannya, merupakan materi yang juga disampaikan dalam public training
Durasi 3 (tiga) jam
Biaya relative terjangkau Corporate Partnership
Training Indonesia dapat bertindak sebagai rekanan dari perusahaan tertentu untuk menyelenggarakan berbagai kegiatan, seperti:
Seminar
Charity
Workshop
Gathering dan lain-lain
Modul Utama Kursus TV Presenter Kami:
Teknik Penyiaran Televisi
Olah Vokal
Telepromter
Naskah Televisi
Simulasi Praktek
Related Post:
- Kursus Reporter TV Di Jakarta
- kursus tv presenter di jakarta
- kursus reporter
- kursus dan pelatihan untuk perusahaan
- kursus public speaking
- kursus mc
- Kursus Penyiar Radio
- Kursus Tehnik Wawancara